iklan

Tugas Marketing Dalam Berbagai Bidang Dan Perusahan (Lengkap)

Tugas Marketing – Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing, namun masih bingung dengan apa yang harus dikerjakan sebagai seorang bagian marketing. Tugas marketing bisa dikatakan sebagai tonggak suksesnya sebuah perusahaan. Mereka yang bekerja di bagian marketing memerankan pekerjaan yang sangat penting dan dapat memberikan pengaruh besar bagi perusahaan.

Marketing tidak hanya ada pada perusahaan besar, tugas marketing pasti ada dalam suatu kegiatan usaha. Pada usaha kecil, marketing tidak harus dipegang oleh orang khusus yang menangani kegiatan marketing, bisa saja sang possessor merangkap sebagai bagian marketing usaha. Marketing merupakan kegiatan yang krusial dalam jalannya suatu usaha.

Melakukan Riset Pasar

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Seseorang yang bekerja sebagai bagian marketing memiliki tugas untuk memikirkan dan merencanakan sebuah konsep hingga mendampingi sampai dengan eksekusi. Menjadi orang yang bekerja di bidang marketing, artinya seseorang itu harus memiliki ilmu yang luas dan bisa melihat garis besar dari suatu keadaan.

Sebelum membuat suatu produk untuk diperdagangkan, seorang marketing yang baik harus melakukan riset pasar. Riset pasar meliputi mengetahui apa yang sebenarnya dibutuhkan oleh masyarakat, siapa target dari produk yang akan diciptakan dan bagaimana persaingan produk atau jasa serupa.

Mengapa riset pasar menjadi hal pertama yang dilakukan? Tentu saja, karena tujuan utama dari terciptanya suatu produk usaha yaitu untuk dinikmati konsumen.

Suatu riset pasar dilakukan untuk mencari tahu target pasar dari produk yang akan dipasarkan. Riset tersebut nantinya akan berguna untuk menentukan sebuah kombinasi strategi yang tepat mengenai penciptaan suatu produk ataupun kegiatan pemasarannya. Sehingga produk tersebut dapat diterima dengan baik oleh masyarakat.

Riset pasar juga dilakukan untuk melihat berbagai celah peluang di masyarakat. Biasanya suatu riset dilakukan di wilayah tertentu atau secara luas dilihat dari lingkup nasional. Riset pasar bisa dilakukan dengan menggunakan network tanpa perlu menghabiskan banyak waktu untuk berkeliling ke banyak tempat untuk melihat keadaan di lapangan.

Biasanya diperlukan information primer yang bisa didapatkan melalui survei dan information sekunder yang didapat dari spider web BPS.

Sangat penting untuk diperhatikan, bahwa dalam melakukan suatu riset pasar jangan sampai terjadi asimetris informasi. Asimetris informasi merupakan suatu ketidaksempurnaan suatu informasi yang diperoleh dari sumber yang diragukan. Informasi yang digunakan sebagai panduan riset pasar haruslah informasi yang sebenarnya tanpa dilebih-lebihkan ataupun dikurangi.

Informasi yang sebenarnya akan menjadi sebuah awal dalam melakukan proses kegiatan marketing lainnya.

Riset pasar ini merupakan awal yang menentukan suatu usaha. Dengan dilakukannya suatu riset pasar, waktu, tenaga dan modal yang digunakan menjadi lebih hemat dan efisien. Dalam melakukan riset pasar, sebelum memulai usaha kita bisa memperhitungkan dan mempertimbangkan segala kemungkinan yang ada.

Sehingga ke depannya kegiatan yang dilakukan menjadi lebih efisien dan tepat sasaran.

Membuat Rancangan Produk

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Marketing memiliki tugas merencanakan sebuah produk yang akan diciptakan dan dapat dikembangkan seiring dengan berjalannya waktu. Riset pasar memainkan peran dalam pembuatan rancangan produk ini.

Produk yang diciptakan harus memperhatikan riset pasar yang telah dilakukan sebelumnya. Sehingga produk yang diciptakan akan mendapat perhatian dan dapat diterima oleh konsumen.

Dalam membuat sebuah produk, bagian marketing akan menjalani lawsuit in addition to mistake saat percobaan pembuatan produk. Hal ini sangat wajar dialami dan merupakan bagian dari suatu proses pembuatan rancangan produk.

Produk yang diciptakan harus disesuaikan dengan budget perusahaan, agar kegiatan ekonomi di perusahaan dapat tetap berjalan. Bagaimana pun budget menjadi hal yang juga penting untuk diperhatikan.

Memperhatikan Desain Produk

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Merencanakan desain produk artinya seorang bagian marketing dituntut untuk menciptakan ide produk yang baru dan unik hingga sampai produk diperkenalkan kepada masyarakat luas. Dianjurkan dalam membuat suatu rancangan, seorang bagian marketing harus memiliki berbagai macam rencana sampai rencana cadangan atau yang biasa dikenal sebagai Plan Influenza A virus subtype H5N1 dan Plan B.

Rencana cadangan ini diperlukan untuk mengantisipasi berbagai macam kemungkinan yang tidak diharapkan oleh perusahaan. Lebih baik dilakukan antisipasi daripada tidak memiliki rencana cadangan sama sekali.

Produk yang diciptakan harus bisa menjawab berbagai keinginan dari konsumen. Sehingga konsumen mau membeli dan mungkin akan terus berlanggan terhadap suatu produk. Kualitas dari produk yang diciptakan harus menjadi bahan pertimbangan perusahaan. Apabila kualitas suatu produk baik, maka citra dari produk tersebut di masyarakat akan menjadi positif.

Kualitas suatu produk nantinya akan memengaruhi segmentasi dan harga pasar. Biasanya semakin bagus kualitas suatu produk maka harga yang ditawarkan akan semakin tinggi.

Menentukan Harga Produk

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Setelah membuat suatu produk ataupun jasa, tugas marketing selanjutnya adalah menentukan ketetapan harga produk. Harga dari produk yang akan dipasarkan harus disesuaikan dengan keadaan persaingan produk serupa.

Jangan jauh berbeda dengan harga di pasaran, sebaiknya harga produk mendekati dari harga produk yang laku di masyarakat. Harga tersebut akan memiliki peran penting dalam memengaruhi prosen penjualan produk tersebut.

Dalam menetapkan harga, harga jangan dipatok terlalu tinggi karena akan sulit dijangkau oleh sebagian besar konsumen dan konsumen menjadi tidak tertarik dan enggan mencoba produk tersebut. Sebaliknya juga jangan terlalu rendah di bawah harga pasar, karena akan menimbulkan kerugian bagi perusahaan dan menimbulkan anggapan negatif dari konsumen.

Jika produk memiliki segmentasi pasar yang spesifik, harga dapat disesuaikan dengan kemampuan beli masyarakat yang termasuk ke dalam segmentasi pasar.

Biaya usaha juga menjadi bahan pertimbangan dalam menetapkan harga. Biaya-biaya tersebut harus dihitung semua, seperti toll yang digunakan untuk membuat produk tersebut, biaya operasional dan lain lain. Sehingga nantinya hasil dari penjualan tersebut dapat menutupi semua biaya yang dikeluarkan perusahaan. Oleh karena itu, biaya harus selalu diperhatikan dalam setiap aspek perencanaan.

Memperhatikan Keuntungan dalam Penetapan Harga

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Hal yang tidak kalah penting adalah memperhatikan keuntungan dari setiap produk. Agar usaha terus berjalan, maka dibutuhkan keuntungan bagi perusahaan tersebut sehingga kegiatan usaha dapat terus berkembang.

Harga dari suatu produk diharapkan dapat memberikan keuntungan yang sesuai dengan yang telah diperhitungkan. Supaya pada tahap awal penjualan, usaha tidak akan terlalu berat karena kekurangan dana.

Banyak cara yang bisa dilakukan dalam menetapkan harga produk sesuai dengan ilmu ekonomi. Misalnya melakukan penetapkan harga berdasarkan cost, berdasarkan harga kompetitor, berdasarkan permintaan pasar.

Pilihlah salah satu cara yang dinilai cocok untuk menentukan harga produk tersebut. Harga yang baik bisa menutupi seluruh biaya dan menghasilkan keuntungan di setiap penjualan produknya.

Melakukan Kegiatan Promosi

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Tugas marketing yang termasuk tugas yang paling penting, yaitu promosi. Masyarakat tidak akan tahu mengenai produk perusahaan, jika promosi tidak dilakukan atau berjalan tidak baik. Tujuan utama dengan dilakukannya promosi adalah untuk memperkenalkan produk yang akan dipasarkan kepada masyarakat.

Bentuk dari promosi yaitu berupa iklan ataupun pemberian hadiah serta diskon produk. Pemasangan iklan dilakukan agar produk dapat dikenal dan diketahui oleh masyarakat luas. Produk dapat diiklankan menggunakan berbagai macam media, misalnya saja media elektronik seperti iklan di televisi, ataupun media massa seperti koran dan majalah.

Salah satu kegiatan promosi iklan produk yang paling efektif saat ini yaitu menggunakan media sosial. Melakukan iklan di media sosial cenderung bisa menghemat banyak biaya promosi jika dibandingkan dengan promosi di media elektronik dan media massa.

Selain itu, kebanyakan orang sekarang menghabiskan waktunya untuk bermain media sosial, hampir banyak masyarakat dari berbagai kalangan sudah memiliki media sosial. Contoh dari iklan di media sosial yaitu memasang iklan di instagram, facebook, youtube dan media sosial lainnya.

Cara ini menjadi cara promosi yang paling efisien, karena dalam waktu yang relatif sebentar iklan bisa cepat tersebar dan diketahui oleh banyak orang.

Media sosial yang bisa menjadi sarana pertama dalam melakukan promosi adalah instagram. Instagram menjadi media sosial favorit saat ini, banyak kegiatan promosi yang bisa dilakukan dengan aplikasi instagram. Di instagram, Anda bisa membuat akun khusus yang mengiklankan produk, memberikan rincian produk maupun menawarkan berbagai macam promo.

Bisa juga menggunakan jasa endorse selebriti ataupun influencer di instagram yang memiliki banyak pengikut, sehingga produk akan semakin dikenal.

Pemberian Promosi Berupa Bonus

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Pemberian hadiah atau yang biasa disebut dengan bonus produk juga menjadi daya tarik tersendiri bagi konsumen. Konsumen cenderung memilih produk yang dianggap menawarkan banyak hal dan memberikan keuntungan bagi konsumen.

Misalnya dengan memberikan diskon dengan minimal pembelian ataupun seperti kegiatan Buy 1 Get 2. Bonus itu tidak bisa selamanya dilakukan, harus berbatas waktu untuk mengantisipasi kerugian besar bagi perusahaan.

Membuat Alur Distribusi

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Proses dan alur distribusi yang berjalan dengan lancar artinya produk bisa sampai pada konsumen akhir dengan baik. Konsumen menginginkan produk dengan kualitas yang bagus dan diterima pada waktu yang telah dijanjikan. Alur distribusi menjadi tugas marketing yang perlu diperhatikan.

Bagian marketing perlu memperhatikan media yang digunakan untuk kegiatan distribusi dan waktu agar produk sampai tepat waktu.Semakin panjang alur distribusi semakin besar biaya yang harus dibayarkan oleh konsumen. Karena artinya banyak pihak yang terlibat dalam proses distribusi tersebut.
Sehingga perlu dipikirkan cara agar konsumen mendapatkan produk yang sesuai dengan harga yang dibayarkan. Marketing bertanggung jawab untuk memikirkan dan merencanakan agar proses dan alur pendistribusian lancar sampai ke tangan konsumen.

Saluran marketing merupakan sekumpulan organisasi yang terlibat dan saling bergantung dalam proses pembuatan dan pemasaran suatu produk. Saluran marketing ini harus diperhatikan sesuai dengan keutuhannya.

Misalnya saja untuk produk yang besar skala nasional, saluran marketing paling kecil yang bisa terlibat yaitu pedagang eceran yang menyediakan produk langsung untuk konsumen akhir. Saluran marketing ini memengaruhi berbagai kebijakan, strategi dan keputusan suatu perusahaan.

Sementara itu, saluran distribusi untuk usaha kecil yang sedang merintis dan berkembang adalah reseller. Reseller merupakan seseorang yang menjual produk orang lain dan mendapatkan keuntungan dari hasil penjualan produk.

Mengembangkan banyak reseller bisa menjadi salah satu strategi yang tepat. Karena, perusahaan atau produsen bisa menjual produk dalam jumlah banyak kepada satu orang saja, berbeda dengan konsumen akhir.

Servis Terbaik untuk Konsumen

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Tugas marketing selanjutnya yaitu menjadi jembatan antara perusahaan dengan konsumen. Konsumen merupakan tujuan akhir dari suatu usaha, jika tidak ada konsumen maka perusahaan akan mengalami banyak kerugian. Konsumen harus dilayani dengan baik dengan cara memberikan servis terbaik bagi konsumen. Kepuasan konsumen adalah tujuan dari banyak usaha.

Servis terbaik bisa dilakukan dengan berbagai cara dan usaha. Menyediakan nomor telephone telephone centre yang dapat dihubungi oleh konsumen saat konsumen memiliki suatu keluhan bisa menjadi suatu alternatif. Apabila konsumen memiliki suatu keluhan, bagian marketing harus memberikan respon yang baik dan positif terhadap konsumen.

Karena hal tersebut bisa menjadi pelajaran agar produk bisa semakin berkembang. Konsumen juga merasa puas dan didengarkan oleh perusahaan.

Beberapa konsumen memilih untuk mendatangi langsung perusahaan untuk mengajukan keluhan. Sebagai seorang bagian marketing yang baik, harus mendengarkan dan dengan cepat tanggap menangani setiap permintaan ataupun masalah yang dihadapi.

Jawaban yang diberikan seorang marketing harus sopan dan juga tepat. Omongan yang diutarakan bukan hanya sekedar janji manis belaka, namun dibuktikan dengan langkah-langkah yang jelas.

Pelanggan akan merasa percaya dan puas pada suatu perusahaan, jika bagian marketing dapat melakukan tugasnya dengan baik. Bahkan pelanggan yang mengutarakan ketidakpuasan bisa menjadi puas bahkan hanya dengan mendengar jawaban dari seorang bagian marketing.

Nilai tambahnya, pelanggan mungkin akan merekomendasikan produk perusahaan karena pelayanan yang diberikan merupakan pelayanan yang terbaik. Konsumen merupakan kunci dari keberlanjutan suatu usaha.

Memberikan Feedback Bagi Perusahaan

 Banyak orang yang sering mendengar mengenai pekerjaan sebagai marketing Tugas Marketing dalam Berbagai Bidang dan Perusahan (Lengkap)
Tugas Marketing

Setelah berbagai macam tugas dilakukan, marketing mempunyai hak untuk memberikan feedback bagi perusahaan. Perusahaan disini dalam artian bagian jajaran atas dalam suatu perusahaan. Feedback yang diberikan harus sesuai dengan hasil dari riset yang telah dilakukan oleh bagian marketing sampai dengan tangan konsumen terhadap produk. Feedback ini akan sangat berguna bagi perusahaan.

Dengan adanya feedback dari bagian marketing, perusahaan bisa memikirkan bagaimana mengatasi berbagai masalah dan keluhan terhadap suatu produk. Biasanya masalah marketing dalam suatu perusahaan yaitu tidak efektifnya suatu kegiatan promosi, ketidakpuasan pelanggan terhadap pelayanan dan lain lain.

Feedback juga dapat berupa ramalan pasar di masa yang akan datang. Sehingga perusahaan dapat bersiap-siap dengan inovasi produk selanjutnya. Feedback yang diberikan tidak hanya berasal dari bagian marketing melainkan juga dari pandangan seorang konsumen. Pengalaman pelanggan dalam mengkonsumsi suatu produk menjadi hal yang sangat penting bagi aktivitas suatu bisnis.

Pendapatnya dapat membangun usaha menjadi lebih baik ke depannya. Nantinya dengan feedback tersebut antara pelanggan dan perusahaan memiliki suatu keterikatan tersendiri.

Perusahaan yang ingin berkembang tidak pernah takut dalam menerima feedback baik positif maupun negatif. Feedback positif digunakan sebagai bentuk yang harus dipertahankan oleh suatu perusahaan. Sementara feedback negatif digunakan untuk memperbaiki segala aspek yang kurang dalam suatu perusahaan.

Kegiatan yang perlu dilakukan oleh perusahaan setelah penerimaan feedback adalah meningkatkan dan memperbaiki kualitas produk maupun pelayanan agar menjadi bisnis yang lebih baik.
Sangat penting bagi perusahaan untuk bisa selalu mendengar segala masukan. Sehingga nantinya kegiatan marketing dapat berjalan dengan lebih baik lagi.

Banyak dari tugas marketing yang merupakan membuat suatu perencanaan menjadi strategi yang tepat yang bisa diterapkan. Strategi tersebut nantinya digunakan untuk membuat macam-macam keputusan yang akan memengaruhi sebuah keberlangsungan suatu usaha. Sukses tidaknya suatu usaha secara garis besar dapat dilihat orang dari kegiatan marketing perusahaan tersebut.

Boleh re-create paste, tapi jangan lupa cantumkan sumber. Terimakasih

Tugas Marketing


Sumber https://olympics30.com

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Tugas Marketing Dalam Berbagai Bidang Dan Perusahan (Lengkap)"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel