iklan

Apa Itu Proposal?

Proposal merupakan suatu kegiatan kegiatan yang sifatnya sebagai usulan. Proposal merupakan usulan tertulis untuk melaksanakan suatu kegiatan yang ditujukan kepada pihak tertentu

Syarat penyusunan proposal
Proposal yang kita susun perlu mempunyai hal - hal berikut:
  1. Memiliki struktur dan budi yang jelas
  2. Hasil kegiatan itu terstruktur
  3. Rumuskanlah jenis kegiatan secara jelas, inovatif, terperinci, dan betul-betul sanggup dikuasai atau dikerjakan
  4. Hubungan kegiatan dengan dana yang diharapkan harus rasional dan tidak mengada-ada
Sistematika Proposal
Proposal penelitian:
  • dasar pemikiran
  • rumusan masalah
  • tujuan penelitian
  • asumsi
  • hipotesis
  • metode penelitian
  • lokasi dan sample penelitian
  • jadwal penelitian
  • personalia penelitian
  • biaya penelitian
  • pustaka acuan
Proposal Kegiatan Kemasyarakatan: 
  • nama kegiatan
  • latar belakang
  • tujuan
  • jenis-jenis kegiatan
  • panitia pelaksana
  • waktu dan daerah pelaksana
  • jadwal kegiatan
  • biaya

Sumber http://leonheart94.blogspot.com

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Apa Itu Proposal?"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel